pilihan +INDEKS
Laksanakan Tugasnya, Ketua DPRD Pekanbaru Jemput Aspirasi Warga
Dalam sambutannya, M Sabarudi menjelaskan maksud dan tujuan dilakukannya Reses. Sabarudi juga menyebutkan, konstitusi seorang anggota DPRD menjumpai langsung masyarakat untuk menyerap aspirasi.
Dalam reses ini aspirasi masyarakat yang ditampung adalah persoalan urgent di musim hujan yakni persoalan banjir yang belum terselesaikan dibeberapa ruas jalan. Selain itu juga permasalahan drainase yang tersumbat.
"Aspirasi warga sudah kita catat dan akan kita sampaikan kepada Pemko Pekanbaru," kata Sabarudi.
Sabarudi juga berharap dari Reses yang dilakukan bisa terselesaikan satu persatu persoalan yang ada di tengah masyarakat terutama persoalan banjir yang terjadi diakhir tahun ini.
"Mudah-mudahan apa yang menjadi permasalahan masyarakat bisa terselesaikan," pungkasnya. (***)
Berita Lainnya +INDEKS
Mewakili PJ Bupati Kampar, Asisten II Hadiri Pelantikan Pimpinan Defenitif DPRD Kampar Masa Jabatan 2024-2029.
BANGKINANG KOTA - PJ Bupati Kampar H. Hambali, SE, MBA, MH yang diwak.
Tujuh Fraksi Ditetapkan DPRD Bengkalis Saat Gelar Sidang Paripurna
BENGKALIS - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bengkalis, menggelar Sidang Paripurna.
Tengku Zulkenedi Yusuf Lakukan Reses Ke 5 Tahun 2024 Di Banglas
Meranti - Satelitimes. Com, -Anggota DPRD Kabupaten Kepulauan Meranti Dapil I Gelar Reses Masa Si.
Jemput Aspirasi Warga, Sabarudi Laksanakan Reses
PEKANBARU-- Ketua DPRD Kota Pekanbaru M Sabarudi dari Fraksi PKS melaksanakan kegiat.